Selain itu terdapat beberapa variasi gambar template dari livery bussid sr2 ece r66 yang bisa digunakan secara gratis dengan gambar jernih. Buat yang belum tahu bus sr2 ece r66 merupakan jenis bus yang dikeluarkan oleh karoseri laksana. Kata Sr2 Ece R66 memiliki sebuah arti tersendiri di dalam dunia otobus, ingin tahu? Mari kita bahas!
Livery Bus Sr2 Ece R66
Kata SR sendiri merupakan sebuah singkatan dari SANI RIRI yaitu nama dari pemiliki PO San dan Riri adalah sosok desainer yang mendesain bus dari Karoseri Laksana. Sedangkan untuk angka dua adalah versi kedua dari tipe bis Legacy Sr. Kalau untuk nama ECE R66 merupakan standar sebuah bus yang ada di eropa.
Download juga:
Kalau di indonesia ece r66 lebih mirip dengan ISO. Kata ini merupakan singkatan dari Economic Comission Europe Regulation No. 66. Dimana singkatnya ini adalah regulasi untuk menguji kekuatan dan kekohan pada rangka bus saat digulingkan. Sehingga meski bus terguling penumpang yang ada di dalamnya tetap aman dan tidak ada bengkokan pada rangka atau komponen lain yang masuk ke kabin penumpang.
Bus Legacy Sr2 sendiri juga memiliki beberapa tipe seperti HD, SDD dan juga XHD. Nah, livery sr2 ece r66 yang di share disini adalah tipe XHD. Nantinya akan ada juga file mod sr2 ece r66 dengan modifikasi velg racing. Cocok buat kamu yang ingin memiliki bus dengan model yang mbois, nantinya juga tersedia skin bus simulator dengan desain yang keren dan juga unik.
Setiap livery memiliki stiker yang keren, contohnya ada template bussid dengan tema anime seperti naruto atau one piece. Selain itu juga terdapat bus dengan skin gambar stiker transformers sampai captain amerika. Jumlahnya cukup banyak, kamu tinggal pilih saja mana yang paling disukai karena terdapat beberapa model.
Bus model sr2 sendiri juga terdapat seri dari mesin Hino ataupun Scania. Selain itu sebelumnya admin pun juga sempat membagikan livery tipe xhd prime. Kalau merasa ingin menggunakan bus model tersebut kunjungi saja postingan sebelumnya di Livery Bussid SR2 XHD Prime dengan gambar yang sama-sama jernih.
Meski sama-sama tipe xhd sr2 namun untuk desain livery keduanya memiliki model yang cukup berbeda. Sehingga pastikan untuk download livery bus sr2 ece r66 sesuai dengan file mod yang disediakan agar template yang ada bisa digunakan tanpa ada masalah sama sekali. Kalau begitu langsung saja cek koleksi skin bis tersebut dibawah ini.
Koleksi Livery Sr2 Ece R66 Jernih
Download Livery & Mod Bussid Sr2 Ece R66
- Mod & Livery Bussid Sr2 Ece R66 (Download)
Terdapat 15 gambar berbeda yang bisa kamu download dengan kualitas jernih. Untuk mendapatkan livery sr2 ece r66 dengan format png silahkan kunjungi halaman download. Disana kamu bisa download file mod sekaligus skin bussid yang sudah tersedia jadi satu. Kalau begitu akhir kata dan selamat mencoba!