Karena umumnya kendaraan tersebut biasa digunakan untuk pengangkutan barang yang berat, yaitu Angkutan logistik untuk ekspedisi antar pulau. Nah, kata tronton juga bisa digunakan untuk kendaraan angkutan penumpang yang memiliki kapasitas besar. Nanti disini kamu akan menemukan berbagai macam livery bussid tronton yang siap pakai.
Livery Bussid Tronton
Nah, kalau merasa kurang dengan livery bus tronton yang ada disini kamu juga bisa cek juga koleksi lainnya di halaman livery bussid nakula shd dengan gambar jernih dan memiliki format png. Karena memang pada dasarnya keduanya itu sama saja kok. Soalnya nama lain dari livery nakula adalah livery tronton. Ciri utama dari bis tronton adalah memiliki dua roda di bagian belakang.
Download juga:
Selain livery shd tronton kamu sebenarnya juga bisa download livery truk tronton mengingat di game bussid ini juga tersedia kendaraan berupa truk berat. Bahkan saya sendiri sempat membagikan livery truk wahyu abadi pada postingan sebelumnya. Walaupun untuk menggunakannya kita harus download lebih dahulu file mod yang tersedia. Soalnya game bussid ini memang cuma fokus simulasi berkendara bus doang.
Jumlah livery bussid tronton yang bisa di download ada sekitar 30 gambar dengan model dan desain yang berbeda-beda. Setiap livery shd tersebut sangatlah unik, sehingga kamu tinggal pilih saja salah satu gambar yang membuat kamu tertarik. Bahkan saya juga menyediakan livery bus tronton dengan foto skin yang keren banget. Seperti terdapat stiker gundam, lalu ada juga model racing.
Di dunia nyata sendiri bus tronton bisa memuat penumpang sampai 56 orang termasuk toilet yang juga sudah tersedia di dalamnya. Kelebihan dari bis ini sendiri adalah modelnya yang cukup panjang serta tinggi, sehingga bus tronton memiliki kapasitas bagasi yang jauh lebih luas dan bisa memuat barang lebih banyak.
Kalau dihitung setidaknya panjang bus ini mencapai 13.5 meter, jadi kita perlu hati-hati ketika ingin menyalip bus ini saat berada di jalan raya. Terkadang ada sebagian livery bussid shd tronton yang bisa juga sama-sama digunakan untuk tipe bus model sadewa shd. Karena secara dimensi keduanya merupakan kendaraan berat, yang beda adalah sadewa cuma meiliki 1 ban belakang.
Bagaimana, sudah tidak sabar kan? Langsung saja deh kamu download livery bussid yang sudah saya siapkan berikut. Khusus untuk kendaraan tipe shd tronton yaitu bus ban belakang 2. Harga bus ini sendiri di dalam game android bus simulator adalah sekitar 300 ribu doang, cukup murah bila dibandingkan dengan bus model bimasena sdd ataupun srikandi shd yang hargainya mencapai 1jt lebih.
Koleksi Livery SHD Tronton
Download Livery Bussid Tronton Jernih
- Gambar Skin Livery Bus Tronton Jernih PNG (Download)
Dengan berbagai pilihan desain livery bussid tronton yang ada dengan model keren dan realistis, kamu pun juga dapat memodifikasi kendaraan tronton ini sesuai dengan selera dan gaya pribadi. Jangan lupa untuk cek juga serta bergabung dengan komunitas penggemar game bussid ini untuk berbagi kreasi serta menemukan variasi terbaru, dan menginspirasi satu sama lain.